Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / Ulangan Seni Rupa - Seni Budaya SMP Kelas 8


Mengapa gambar tersebut bisa digolongkan sebagai poster film?

A. Karena bertujuan untuk memberitahu para pemain yang berperan pada film tersebut

B. Karena bertujuan untuk memberitahu judul film pada masyarakat sehingga dapat menarik minat masyarakat untuk melihat di media online

C. Karena bertujuan untuk mempromosikan cerita dari sebuah film

D. Karena bertujuan untuk mempromosikan sebuah film sehingga masyarakat tertarik untuk menonton

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #132171 : PTS Bahasa Jepang SMA Kelas 11


Kata kerja dalam bahasa Jepang yang tepat untuk gambar berikut adalah ….

A. たべます

B. ねます

C. せんたくひます

D. おいにりをします

E. しゅくだいをします


Soal #117033 : Administrasi Pajak SMK Kelas 11

Perhatikan persyaratan dalam pendaftaran NPWP berikut ! 1) Fotokopi akta pendirian dan perubahan terakhir atau surat penunjukkan dari kantor pusat bagi Bentuk Usaha Tetap/BUT) 2) Fotokopi KTP bagi penduduk Indonesia salah seorang pengurus 3) Fotokopi paspor bagi orang asing dan surat keterangan tempat tinggal Surat keterangan tempat kegiatan usaha dari instansi yang berwenang Pihak yang harus melengkapi persyaratan di atas untuk memperoleh NPWP adalah….

A. Wajib pajak orang pribadi non usahawan

B. Waib pajak orang pribadi usahawan

C. Joint operation sebagai wajib pajak pemotong / pemungut

D. Wajib pajak badan

E. Bendaharawan sebagai pemotong / pemungut

Soal #159307 : Bahasa Indonesia SD Kelas 1

Sebelum makan kita harus …

A. Mandi

B. Cuci kaki

C. Cuci tangan


Soal #82653 : Matematika Tema 1 dan 2 SD Kelas 2

Penulisan bilangan dua ratus dua adalah ….

A. 202

B. 220

C. 222


Materi Latihan Soal Lainnya: