Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / Sistem Ekskresi - IPA SMP Kelas 8

Organ yang bertanggung jawab dalam upaya eksresi sisa metabolisme di dalam darah ialah …

A. Ginjal dan kulit

B. Paru-paru dan kulit

C. Paru-paru dan jantung

D. Ginjal dan paru-paru

E. Paru-paru dan ginjal

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #116940 : Al-Quran Hadits - MA Kelas 12

Cara mengubah kemungkaran dengan hati yaitu …

A. Menghindar

B. Tidak mendekat tempat kemungkaran terjadi

C. Tidak ikut melakukan kemungkaran

D. a, b, dan c benar


Soal #107140 : Bahasa Indonesia Bab 12 SMP Kelas 9

Contoh kalimat aktif yang benar yaitu …

A. Setelah cahaya senter sudah menerangi botol barulah dimasukkan soda tablet secara perlahan

B. Deterjen dimasukkan ke dalam masing-masing gelas

C. Masukkan senter yang sudah menyala ke dalam kardus kemudian tutup rapat

D. Gelas berisi air ditempatkan di atas meja dan kaca ditempatkan di dalam gelas secara serong.

Soal #94406 : Ujian Sekolah IPS SD Kelas 6

Perhatikan alat – alat transportasi berikut!

a. becak

b. kapal pesiar

c. mobil

d. pesawat

e. rakit

f. delman|

yang termasuk alat transportasi modern ditunjukkan oleh huruf….
A. a, b, dan c

B. b, c, dan d

C. b, c, dan e

D. c,d, dan f


Soal #153145 : PAS Prakarya SMP Kelas 7

Bahan dan alat yang digunakan untuk membuat kerajinan syal yang paling tepat yaitu…

A. Benang jahit, gunting, jarum jahit

B. Gunting, jarum jahit, benang woll

C. Benang woll, hakpen, gunting

D. Cater, benang jahit, hakpen


Materi Latihan Soal Lainnya: