Perhatikan teks prosedur berikut !
Bercocok tanam sayuran hidroponik
1. Semaikan benih ke media yang sudah disiapkan. Pilih benih yang bernas (berisi).
2. Dengan pinset, benamkan benih ke dalam 2-5 mm.
3. Sirami benih yang sudah disemai hingga media tamam menjadi basah.
4. Tutuplah hidroponik kit dengan plastik selama 3-5 hari. Tujuannya agar media menjadi lembap.
5. Isi hidroponik kit dengan larutan nutrisi sampai menyentuh bagian bawah dari media tanam.
6. Selanjutnya, letakkan hidroponik kit pada tempat datar, mendapat sinar matahari, dan tidak kena hujan.
7. Apabila nutrisi berkurang, tambahkan lagi larutan nutrisi.
8. Tunggulah selama 30 hari, sayur siap dipanen.
Berikut kalimat yang menggunakan konjungsi temporal adalah….
A. Semaikan benih ke media yang sudah disiapkan.
B. Dengan pinset, benamkan benih ke dalam 2-5 mm.
C. Tutuplah kit dengan plastik selama 3-5 hari.
D. Sirami benih yang sudah disemai hingga media tanam menjadi basah.
E. Tunggulah selama 30 hari, sayur siap dipanen.

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #155519 : UAS Biologi SMA Kelas 11 Semester 1 GanjilSaluran drainase sangat penting dalam mempengaruhi pertumbuhan tanaman. Tujuan utama dari pembuatan saluran drainase adalah….
A. Mencegah genangan dengan mengalirkan air aliran permukaan
B. kekuatan air mengalir tidak merusak tanah dan tanaman
C. Untuk mengurangi laju infiltrasi dan perkolasi
D. a, b dan c benar
E. Menjaga keseimbangan kelembaban tanah
› Soal #158182 : Ulangan PAI SMP Kelas 7
Menurunkan hujan adalah tugas dari Malaikat …
A. Jibril
B. Mikail
C. Israfil
D. Ridwan
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Sejarah SMA Kelas 10 Semester 1
- Kuis Geografi SMA Kelas 11 Semester Ganjil
- Sumatif Geografi SMA Kelas 12 Semester Ganjil
- PTS Seni Budaya SD Kelas 5 Semester 1
- Kuis Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Bahasa Jepang 1 SMA Kelas 11
- Pengklasifikasian Makhluk Hidup - Biologi SMA Kelas 12
- Mid Bahasa Jepang SMA Kelas 12 Semester Ganjil
- Kuis Sosiologi 3 SMA Kelas 11
- Persiapan UAS PPKn SMA Kelas 12