Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : CPNS #1

Kata “negara“ yang lazim digunakan di Indonesia berasal dari bahasa Sanskerta “nagari“ atau “negara“ yang berarti ….

A. Tempat tinggal
B. Wilayah, kota, atau penguasa
C. Menempatkan dalam keadaan berdiri, membuat berdiri
D. Suatu keadaan yang menunjukkan sifat
E. Keadaan tegak dan tetap

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #91380 : Ulangan PPKn SD Kelas 5

Contoh persatuan dan kesatuan di lingkungan keluarga adalah ….

A. Diam di kamar dan bermalas-malasan

B. Tidak mau membantu orang tua

C. Saling menghargai dan saling menyayangi antar sesama keluarga di rumah

D. Tidak saling bertegur sapa dengan sesama anggota keluarga


Soal #66889 : UTS Ekonomi SMA Kelas 10

Seperangkat aturan untuk melaksanakan untuk melaksanakan pemindahan dana guna memenuhi suatu kewajiban yang timbul dari suatu transaksi keuangan disebut..

A. Alat pembayaran

B. Mekanisme pembayaran

C. Sistem pembayaran

D. Instrumen pembayaran

E. Komponen sistem pembayaran

Soal #50322 : Tema 4 SD Kelas 5

Interaksi sosial bersifat timbal balik, yang berarti ….

A. menguntungkan pribadi

B. dapat merugikan

C. saling mempengaruhi

D. saling acuh


Soal #123213 : Kuis Tema 2 SD Kelas 6

Ular hijau yang menyamar di dedaunan yang berwarna hijau disebut …

A. Mimikri

B. Autotomi

C. Kamuflase

D. Menggulung diri


Materi Latihan Soal Lainnya: