Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 4 / PPKn Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 4

Berikut pentingnya mengembangkan sikap toleransi adalah. . . .

A. membentuk persatuan bangsa

B. menciptakan kerukunan antar wargsa masyarakat

C. menghilangkan rasa diskriminasi dan memunculkan rasa bangga terhadap bangsa dan negara Indonesia

D. memperkuat Negara Kesatuan Republik Indonesia

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #12231 : Ujian Nasional Sejarah SMA Kelas 12 Tahun 2014

Orde Baru mempunyai tekad ….

A. Membangun masyarakat Indonesia

B. Mewujudkan masyarakat yang adil makmur berdasarkan Pancasila dan UUD 1945

C. Membangun masyaraat Indonesia seutuhnya dan masyarakat Indonesia pada Umumnya

D. Melaksanakan Pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuen

E. Memberantas korupsi, kolusi dan Nepotisme


Soal #117171 : Kuis PKn SMP Kelas 8

Seorang tokoh organisasi Sarekat Islam di Bandung yang mendukung berdirinya Indische Partij adalah ….

A. Ki Hadjar Dewantara

B. Abdul Muis

C. Tjipto Mangoenkoesoemo

D. Setyabudi Danudirdjo

Soal #29561 : Soal Ujian Tengah Semester 2 Genap (MID/UTS) Bahasa Inggris SD/MI Kelas 6

President, vice president, and some ministers work as a group, It is the central govenment. The lower level under the central government is local government. The highest level of the local government is province. A governor leads a province. A municipality is a level underprovince. A mayor leads a municipality. There are regency, district, subdistrict and village under the municipality. Village is the lowest level of the local government. A village chief leads the village.
—————

These are the members of the central government, except ….
a. governor
b. president
c. ministers
d. vice president


Soal #142276 : Berpikir Komputasional - TIK SMP Kelas 7

Dokter Indra membaca hasil rontgen paru-paru pasien. Kemudian, dokter membandingkan hasil rontgen tersebut dengan hasil rontgen pasien sebelumnya. Tindakan tersebut dapat dikategorikan sebagai proses ….

A. Dekomposisi

B. Abstraksi

C. Algoritma

D. pengenalan pola

E. Transaksi


Materi Latihan Soal Lainnya: