Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 5 / PH IPS Tema 7 SD Kelas 5

aktor yang membuat perlawanan terhadap para penjajah di berbagai daerah banyak mengalami kegagalan adalah ….

A. Bersifat kedaerahan

B. Kurangnya orang-orang hebat

C. Kurangnya bahan makanan

D. Tidak adanya perlawanan rakyat

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #114558 : Remidial Bahasa Indonesia SMP Kelas 9

Di bawah ini adalah cara menyimpulkan sebuah pidato yang tepat yakni …

A. Meringkas teks pidato

B. Menentukan gagasan utama

C. Memahami judul pidato

D. Menentukan topik


Soal #47805 : IPS Bab 2 Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial SMP Kelas 7

Perhatikan gambar ini !

Gambar tersebut menunjukkan salah satu proses disosiatif yang bernama …….
_____
A. Konflik

B. Kompetisi

C. Kontravensi

D. Kerjasama

Soal #148115 : Kuis Tema 3 SD Kelas 3

Perubahan yang dapat kembali ke wujud asal adalah …

A. Air menjadi es

B. Beras menjadi nasi

C. Kayu menjadi arang

D. besi menjadi karat


Soal #6070 : Ujian Semester 1 Penjas SMA Kelas 10

Latihan yang berguna untuk menguatkan otot perut adalah…
a. sit up
b. squat thurst
c. push up
d. back up
e. squat jump


Materi Latihan Soal Lainnya: