Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 6 / Keragaman Sosial, Budaya dan Ekonomi Masyarakat - PPKn SD Kelas 6

Berikut ini sikap kita terhadap keanekaragaman kebudayaan di lingkungan masyarakat adalah …

A. hanya menggunakan adat suatu daerah asal

B. memepelajari adat lingkungan sekitar

C. memahami tujuan adat tersebut

D. menghargai perbedaan adat istiadat

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #148530 : Sumatif Ekonomi SMA Kelas 10 Semester Ganjil

Perhatikan alat pemenuhan kebutuhan berikut:

1. Kopi dan gula

2. Motor dan Ban

3. Kemeja dan dasi

4. Beras dan ketela

5. Telur dan ikan

Barang komplementer ditunjukkan pada nomor, …

A. 1, 2, dan 3

B. 1, 2, dan 4

C. 1, 4, dan 5

D. 2, 4, dan 5

E. 3, 4, dan 5


Soal #115139 : UH 3 IPA SD Kelas 4

Organ-organ tubuh yang dilindungi oleh rangka badan adalah ……

A. Paru-paru dan jantung

B. Otak dan jantung

C. Hati dan usus

D. Batang tengkorak dan paru-paru

Soal #150855 : Kuis Bahasa Jawa SD Kelas 2

… awake dewe mlebu sekolah meneh?

ceceg-ceceg ing dhuwur isine ….

A. sapa

B. kapan

C. apa


Soal #81459 : Pengenalan Kimia SMA Kelas 10

Cabang Ilmu kimia yang mempelajari cara penanganan dan pemanfaatan zat-zat radiokatif untuk mengobati penyakit kanker adalah ….

A. Kimia Fisika

B. Kimia Inti

C. Kimia Farmasi

D. Biokimia

E. Kimia Pangan


Materi Latihan Soal Lainnya: