Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 3 / Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD / MI Kelas 3

Sumber energi yang dapat habis persediaannya adalah .…
a. air
b. bensin
c. sinar matahari
d. angin

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #62869 : Penjaskes PJOK SD Kelas 1

Yang memasukkan bola paling banyak dianggap ….

A. Lawan

B. Pemenang

C. Wasit


Soal #91208 : Ciri Fisik Teman - PPKn SD Kelas 2

Lani senang menyanyi, sedangkan adiknya senang menari. Keragaman antara Lani dan adiknya adalah dalam hal ….

A. kegemaran ; seni

B. ciri fisik ; warna kulit

C. kegemaran ; ciri fisik

D. ciri fisik ; suku bangsa

Soal #148086 : Sumatif IPS SMP Kelas 9

Batas-batas wilayah Benua Asia adalah sebagai berikut…

A. Utara: Samudra Arktik, Timur: Samudra Pasifik, Selatan: Samudra Hindia, Barat: Pegunungan Ural

B. Utara: Samudra Arktik, Timur: Samudra Atlantik, Selatan: Samudra Hindia, Barat: Pegunungan Ural

C. Utara: Samudra Arktik, Timur: Samudra Pasifik, Selatan: Samudra Atlantik, Barat: Pegunungan Ural

D. Utara: Samudra Arktik, Timur: Samudra Pasifik, Selatan: Samudra Hindia, Barat: Samudra Atlantik


Soal #71173 : Seni Budaya Tema 8 SD Kelas 6

Tari Bedhaya Ketawang diperagakan oleh . . . . . orang penari wanitayang berbusana, tata rias serta gerak tarian yang sama.

A. sembilan

B. sepuluh

C. delapan

D. tujuh


Materi Latihan Soal Lainnya: