Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / Cnidaria dan Porifera - Biologi SMA Kelas 10

gambar tersebut merupakan porifera yang termasuk kelas…

A. Oktanellida

B. Hexactinellida

C. Demospongia

D. Calcarea

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #101405 : PAS Ekonomi SMA Kelas 10

Pada saat masyarakat belum menggunakan uang dan mengenal perdagangan, untuk memenuhi kebutuhannya mereka menukarkan barang dengan barang secara langsung, dalam sejarah munculnya uang, masa ini disebut …

A. Masa sebelum barter

B. Masa barter

C. Sistem uang barang

D. masa uang

E. pembuatan uang


Soal #15337 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Ekonomi SMA Kelas 12

Perhatikan pernyataan di bawah ini!
(1) Memiliki sikap mental yang positif
(2) Rajin mencoba hal-hal baru
(3) Bersikap pesimis
(4) Takut mengambil risiko
(5) Mempunyai daya pikir yang kreatif

Dari pernyataan di atas, yang termasuk syarat menjadi wirausaha adalah….
a. 1, 2, dan 3
b. 2, 3, dan 4
c. 3, 4, dan 5
d. 1, 2, dan 5
e. 2, 4, dan 5

Soal #99879 : PAT IPS SD Kelas 5

Kata yang diteriakan nelayan Desa lamalera Ketika melihat paus adalah ….

A. Galeo

B. Maleo

C. Baleo

D. Kaleo


Soal #125373 : PH Fikih MI Kelas 4

Anggota badan yang diusap pada saat tayamum ialah . . . .

A. muka dan tangan

B. kedua kaki

C. telinga

D. kepala dan rambut


Materi Latihan Soal Lainnya: