Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : Biologi #2

Apabila dalam urine seseorang ada glukosa, sedangkan ia tidak mengidap diabetes melitus, maka kemungkinan telah terjadi kerusakan pada bagian…
A. Lengkung Henle
B. Glomerulus
C. Tubulus Proksimal
D. Kapsula Bouwmann
E. Tubulus Distal

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #27620 : Ujian Akhir Semester 1 Ganjil UAS PAI SMA Kelas 11

Orang yang menyampaikan khotbah disebut….
a. khatib
b. khitab
c. mukhatab
d. katib
e. kitab


Soal #34690 : Pendidikan Agama Islam SMA Kelas 11

Melamar seorang wanita yang masih berada dalam pinangan orang lain hukumnya ….
A. Mubah
B. Makruh
C. Haram
D. Mustahab
E. Wajib

Soal #82759 : IPS Tema 2 SD Kelas 6

Pejuang golongan tua menginginkan Proklamasi kemerdekaan Indonesia dilakukan oleh PPKI sedangkan golongan muda menginginkan Proklamasi kemerdekaan dilalukan di luar PPKI. salah satu tokoh pejuang golongan muda yang mendesak Ir. Soekarno agar segera meproklamasikan kemerdekaan adalah ….

A. Sutan Syahrir

B. Ahmad Soebardjo

C. Soepomo

D. Ki Hajar Dewantara


Soal #95407 : PAS Bahasa Indonesia SD Kelas 5

Napoleon mengubah bentuk negara Belanda dari kerajaan menjadi republik. Napoleon ingin memberantas penyelewengan dan korupsi serta mempertahankan Pulau Jawa dari Inggris. Ia mengangkat Herman Willem Daendels menjadi Gubernur Jenderal di Batavia.

Pertanyaan yang jawabannya terdapat dalam teks yaitu …
A. Siapa yang ingin dijadikan Gubernur Jenderal di Batavia oleh Napoleon?

B. Kapan Napoleon berhasil menaklukan Belanda?

C. Siapakah Herman Willem Daendels?

D. Mengapa Napoleon memberantas korupsi?


Materi Latihan Soal Lainnya: