Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 3 / Ulangan Akidah Akhlak MI Kelas 3

Damai dalam suatu lingkungan merupakan pengertian dari …

A. asri

B. indah

C. rukun

D. sentosa

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #96145 : PPKn Tema 7 SD Kelas 6

Tindakan yang tidak mencerminkan pengamalan sila pertama Pancasila adalah …

A. mengawali kegiatankelompok dengan berdoa

B. mempersilakan teman dalam kelompok untuk beribadah

C. bekerja sama dalam kelompok sekolah walau berbeda suku bangsa

D. tidak mengganggu teman yang sedang beribadah


Soal #147933 : Ujian IPA SMP Kelas 8 Semester Ganjil

Tempat penghasil suara adalah pita suara. Pita suara terdapat pada …

A. Faring

B. Laring

C. Trakea

D. Alveolus

Soal #104868 : UH IPS SD Kelas 6

Negara yang terkenal dengan penghasil minyak terbesar di ASEAN adalah….

A. Indonesia

B. Pilipina

C. Brunei Darussalam

D. Singapura


Soal #98364 : PAT PPKn Tema 9 SD Kelas 4

Berikut yang tidak termasuk perwujudan sikap persatuan dan kesatuan dalam keberagaman di lingkungan masyarakat adalah ….

A. turut serta dalam kegiatan HUT RI

B. menjenguk orang sakit

C. acuh tak acuh terhadap tetangga

D. memberi bantuan kepada tetangga yang terkena musibah


Materi Latihan Soal Lainnya: