Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Waktu itu sudah hampir jam satu. Sekolahsudah usai. Bahwa Yanti belum pulang itulah yang menyebabkan Asdiarti terkejut.
Asdiarti : Kau masih ada di sini, Yanti. Belum pulang?
Yanti : (Tidak menjawab. Ia hanya menggeleng dan terus melanjutkan membaca.)
Penggalan drama tersebut memuat latar….
A. tempat
B. waktu
C. suasana
D. tempa, waktu, suasana
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Sinonim dan Antonim - Bahasa Indonesia SD Kelas 5 › Lihat soalDita sering menyisihkan uang bekal yang diberikan oleh ibunya. Dia juga membeli barang-barang yang hanya diperlukan. Dita anak yang tidak ….
A. boros
B. hemat
C. rajin
D. baik
PAS IPAS SD Kelas 5 Semester Ganjil › Lihat soal
Apa hubungan cahaya dan proses melihat….
A. Jika tidak cahaya kita tidak bisa melihat
B. Gelombang cahaya masuk kesela-sela celah
C. Cahaya yang merambat dan mengenai mulut kita
D. Cahaya yang merambat dan masuk melalui pori-pori
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Potensi SDA - IPS SMP Kelas 7
- Bahasa Indonesia Tema 2 SD Kelas 3
- Kisi-Kisi UTS Geografi SMA Kelas 12
- Klasifikasi Materi dan Perubahannya - IPA SMP Kelas 7
- CPNS
- PKn Tema 6 SD Kelas 4
- Adaptasi Makhluk Hidup - IPA SD Kelas 6
- TKJ - TIK SMA Kelas 12
- Kuis IPS 1 SD Kelas 4
- Kasih Sayang - PAI SD Kelas 1
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.