Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 5 / PAT IPA SD Kelas 5

Sumber energi yang paling besar di bumi adalah …

A. air

B. angin

C. matahari

D. BBM

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #125983 : PH PAI SMP Kelas 8

Allah Swt. Menegaskan bahwa kebencian terhadap suatu golongan, atau individu, janganlah menjadi pendorong untuk bertindak tidak adil. Ini menjadi bukti bahwa Islam…

A. Menjunjung tinggi keadilan

B. Keras dalam segala hal

C. Memihak kepada kaum mayoritas

D. Membela orang kafir


Soal #9904 : Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD / MI Kelas 6

Contoh benda yang memanfaatkan konduktor dan isolator secara bersama adalah …
a. Ember
b. Termos
c. Pisau
d. Setrika

Soal #128560 : Ulangan Bahasa Indonesia 1 SMP Kelas 9

1. Satu Minggu yang lalu kami berkunjung ke Kebun Binatang.

2. Tempat wisata itu bernama Taman Satu Jurug yang berada di Kota Solo.

3. Kami berkeliling untuk melihat berbagai jenis hewan, seperti burung, orang utan, gajah, dan lain-lain.

4. Tidak hanya melihat hewan, kami juga menyaksikan pertunjukan sirkus hewan.

Kesalahan penggunaan huruf kapital terdapat pada…

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4


Soal #48336 : Bahasa Arab MA Kelas 10

Kata yang sesuai dengan gambar di atas adalah . . . .

A. فَصْلٌ

B. قَلَمٌ

C. مِسْطَرَةٌ

D. مِصْبَاحٌ

E. مَكْتَبٌ


Materi Latihan Soal Lainnya: