Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Bacalah teks dibawah ini !
Kerajaan Jenggala memiliki seorang putri yang sangat cantik bemama Putri Juita, Sayangnya kecantikan fisiknya tidak sebaik sikapnya. Putri Juita sering membanggakan kecantikannya. Dayang-dayang juga sering mengeluhkan sifatnya yang kurang penyabar. Jika keinginan sang putri tidak terpenuhi ia akan menghukum siapa saja orang di dekatnya. Suatu hari, sebuah wabah penyakit kulit menyebar di seluruh kerajaan. Putri Juita pun tidak luput dari wabah tersebut karena ia sering bermain di luar istana. Kulitnya menjadi gatal sehingga sang putri sering menggaruknya hingga kulitnya terluka. Luka-luka itu membuat tubuh putri berbau tidak sedap. Tabib dari seluruh kerajaan tidak ada yang dapat menyembuhkannya. Pelayannya pun menjadi enggan melayaninya. Putri Juita sangat malu dengan kondisinya yang tidak cantik lagi. Raja akhirya memutuskan untuk menempatkan Putri Juita di suatu daerah terpencil di luar istana agar penyakitnya tidak menular di lingkungan istana sambil menjalani pengobatan.
Tokoh utama dalam teks tersebut adalah …
A. raja
B. Putri Juita
C. dayang-dayang
D. tabib kerajaan
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Ujian Tengah Semester 2 Genap (UTS/MID) Bahasa Inggris SD/MI Kelas 5 › Lihat soalA …. is a sea transportation. It can carry thousands of people.
a. car
b. boat
c. ship
d. tanker
Mixed General Quiz › Lihat soal
Have they got ______ sausage?
A. A
B. An
C. Some
D. Any
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Organisme Makhluk Hidup - IPA SMP Kelas 7
- STS Bahasa Inggris SMA Kelas 11
- PTS IPA Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7 Kurikulum Merdeka
- Persiapan PAT Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MTs Kelas 8
- PAS Penjaskes PJOK SD Kelas 5
- Photoshop - TIK SMP Kelas 8
- PKn Tema 6 SD Kelas 4
- STS PLH SD Kelas 2 Semester 2 Genap
- Ujian Bahasa Jepang SMA Kelas 11 Semester Ganjil
- Pendidikan Agama Islam SD Kelas 2
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.