Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 6 / PKn Tema 7 SD Kelas 6

Sifat-sifat baik yang harus dimiliki oleh seorang pemimpin adalah seperti di bawah ini, kecuali…

A. disiplin, bijaksana, adil, dan ramah

B. jujur, tidak mudah putus asa, dan berbudi pekerti

C. disiplin, kejam, dan egois

D. disiplin, santun, dan ramah

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #26819 : Ujian Tengah Semester 2 Genap MID UTS Ekonomi SMA Kelas 12

Berikut ini yang termasuk pengertian koperasi di Indonesia adalah….
a. organisasi rakyat yang berwatak sosial
b. badan usaha yang beranggotakan orang-orang atau badan hukum koperasi
c. kumpulan modal yang bertujuan untuk memperoleh laba
d. badan usaha yang mengutamakan modal dan tujuan utamanya mencari laba
e. badan usaha yang beranggotakan masyarakat ekonomi lemah


Soal #124746 : Bahasa Mandarin Semester 2 Genap SD Kelas 3

Bahasa Mandarin dari ˇlǎohǔˇ adalah …

A. 老虎

B. 动物

C. 大象

Soal #144708 : Kuis Tema 3 Subtema 3 SD Kelas 3

Berikut ini unsur pada gambar dekoratif adalah…

A. Garis

B. Ruang

C. Bidang

D. Angka


Soal #90374 : PTS Prakarya Semester 2 Genap SMP Kelas 7

Kekuatan konstruksi miniatur jembatan dipengaruhi oleh…

A. tehnik pembuatan

B. alat yang digunakan

C. alat dan teknik pembuatan

D. bahan dan teknik pembuatan


Materi Latihan Soal Lainnya: