Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / Teks Persuasif - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8

Bacalah kalimat berikut dengan seksama !

Air jeruk merupakan senyawa asam lemah sehingga menghasilkan reaski gelembung yang sedikit dan tidak adanya nyala lampu.

Kata penghubung yang digunakan dalam kalimat tersebut yaitu…

A. merupakan, dalam, sehingga

B. yang, sehingga, dan

C. dalam, sehingga, merupakan

D. merupakan, yang, dan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #158386 : Ujian Ekonomi SMA Kelas 11 Semester 1 Ganjil

Inflasi adakalanya berdampak negatif bagi sekelompok orang, namun sebaliknya juga bisa memberi dampak yang positif. Bagi seorang penabung dalam bentuk uang tunai, inflasi bisa menimbulkan dampak yakni..

A. Negatif, karena nilai uang yang disimpan atau diterima akan berkurang daripada sebelum terjadi inflasi

B. Positif, karena nilai uang yang disimpan atau diterima akan meningkat daripada sebelum terjadinya inflasi

C. Positif, karena peningkatan inflasi akan mengikuti kenaikan harga yang membuat kebutuhan orang akan uang juga meningkat

D. Positif, karena nilai tabungan akan meningkat saat terjadi inflasi

E. Negatif, karena uang tunai akan memberikan resiko lebih besar setelah terjadinya inflasi


Soal #76994 : PAS PPKn Semester 2 Genap SD Kelas 2

merapihkan ruang kelas adalah termasuk pengalaman di ….

A. rumah

B. sekolah

C. masyararakat

Soal #127009 : Prakarya (PKK) SMA Kelas 12

Dalam perakitan produk terdapat berbagai metode, salah satunya yaitu metode pendekatan wilayah yang dikembangkan oleh…..

A. W.B. Helgeson

B. Bedword

C. Moansor

D. Killbridge

E. Wester


Soal #104214 : Kuis Bahasa Indonesia Tema 1 Subtema 1 SD Kelas 4

Gagasan yang menjadi inti dari pembahasan dalam suatu paragraf disebut …

A. gagasan pokok

B. gagasan penjelas

C. lkalimat utama

D. kalimat penjelas


Materi Latihan Soal Lainnya: