Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 4 / Siklus Hidup Makhluk Hidup - IPA Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 4

perubahan bentuk tubuh karena adanya pertambahan tinggi dan bobot tubuh dalam siklus hidup disebut..

A. pertumbuhan

B. perkembangan

C. perkemangbiakan

D. metamorfosis

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #85724 : Persiapan PTS Biologi SMA Kelas 10

Yang menggunakan sistem klasifikasi 5 kingdom yang di ajukan oleh robert H.Whittaker, jamur merang termasuk ke dalam kingdom fungi karena

A. bersifat autrotof

B. memiliki sistem sel prokariotik

C. memiliki kemampuan bergerak aktif

D. termasuk organisme eukariotik bersel tungga

E. mampu menguraikan makanan dan menyerapnya


Soal #13810 : Ujian Semester 2 (UAS | UKK) Bahasa Indonesia SD | MI Kelas 2

Bu Guru : “…. yang tidak masuk hari ini?”.
Kalimat tanya yang tepat untuk melengkapi titik-titik di atas adalah ….
a. Siapa
b. Bagaimana
d. Apa

Soal #59988 : Bahasa Indonesia Tema 6 Subtema 2 SD Kelas 4

Kau membimbingku untuk belajar

Kau pengganti orangtuaku disekolah

Tanpamu aku tak dapat membaca

Tanpamu aku juga tak dapat menulis

Kau adalah pahlawan tanpa tanda jasa

Karya tulis diatas disebut…

A. Prosa

B. Pantun

C. Puisi

D. Syair


Soal #93483 : PAT Tema 6 SD Kelas 6

Pajak yang dibayarkan oleh warga negara digunakan untuk …….

A. keperluan partai politik berkampanye

B. pembangunan

C. membantu orang miskin

D. dana hibah


Materi Latihan Soal Lainnya: