Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 9 / IPA Semester 2 Genap SMP Kelas 9

Jika dinamo sepeda berputar semakin cepat, maka lampu sepeda menyala… .

A. terang, karena perubahan medan magnet dinamo makin cepat sehingga GGL makin besar

B. terang, karena medan magnet pada dinamo makin kuat sehingga arus pada lampu makin besar

C. terang, karena perubahan medan magnet pada dinamo makin cepat sehingga hambatan dinamo makin kecil

D. redup, karena kumparan sulit mendorong garis gaya magnet sehingga GGL makin kecil

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #96458 : Ulangan Seni Rupa - Seni Budaya SMP Kelas 8

Karya seni atau desain grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf di atas kertas berukuran besar yang berisi pesan – pesan atau informasi disebut …

A. Komik

B. Plakat

C. Poster

D. Grafis


Soal #91638 : Penilaian Harian Tema 9 SD Kelas 6

suhu dingin bagian matahari sehingga timbulkan warna kehitaman

A. lidah api

B. angin matahari

C. badai matahari

D. bintik matahari

Soal #120166 : Kuis Campuran 2 SD Kelas 3

Mengajari teman tentang sifat penjumlahan merupakan sikap …

A. iri hati

B. baik hati

C. tercela

D. tinggi hati


Soal #88694 : Tema 5 Bahasa Indonesia SD Kelas 2

Dibawah ini yang merupakan kalimat permohonan maaf yaitu …

A. Agung meminta maaf kepada Ayah karena ia menjatuhkan gelas.

B. Ayah memaafkan Agung yang tidak sengaja menjatuhkan gelas.

C. Maafkan Agung, Ayah. Agung tidak sengaja menjatuhkan gelas.


Materi Latihan Soal Lainnya: