Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Mobil Reno melaju dengan kecepatan rata-rata 40 km/jam selama 30 menit. Berapa km jarak yang sudah ditempuh oleh mobil Reno ?
A. 5 km
B. 10 km
C. 20 km
D. 30 km
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
MID Semester 1 Ganjil Penjas PJOK SMA Kelas 12 › Lihat soalPendakian gunung sebaiknya di laksanakan pada waktu…
A. Libur sekolah
B. Pulang sekolah
C. Jam pelajaran
D. Libur panjang sekolah
E. Sesuai dengan kebutuhan
PTS Sosiologi SMA Kelas 12 Semester Ganjil › Lihat soal
perubahan penggunaan mesin ketik ke komputer, mencari berita dari koran ke internet, serta pengiriman uang lewat ATM merupakan perubahan dalam pengertian…
A. modernisasi
B. sekulerisasi
C. globalisasi
D. westernisasi
E. demokratisasi
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Sholat Berjamaah - Fiqih MI Kelas 2
- Sumatif IPAS SD Kelas 4 Semester Ganjil
- PH Sejarah 2 SMA Kelas 11
- IPA Tema 2 SD Kelas 5
- PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat)
- Kisi-Kisi UTS Geografi SMA Kelas 12
- Sumatif PPKn SMA Kelas 11
- Tes Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- PAS Fisika Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10
- PTS Semester 1 Ganjil Bahasa Sunda SD Kelas 3
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.