Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / PAS Bahasa Indonesia Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8

Bacalah kutipan berikut ini !

Pada hari Jumat, 30 September, gempa bumi yang dahsyat menggoncang Padang. Gempa tersebut terjadi pada sore hari tepat pul 17.16 WIB. Gempa yang berkekuatan 7,6 S.R membuat Padang porak poranda. Banyak korban jiwa dan harta benda yang musnah.

Topik berita tersebut adalah …

A. Kehilangan seseorang

B. Bencana alam

C. Kesedihan masyarakat

D. kekuatan gempa

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #150934 : Kuis Bahasa Indonesia 1 SMP Kelas 9

Untuk menjaga pasokan air, masyarakat diimbau menggunakan air secara….

A. sedikit

B. hemat

C. besar

D. boros


Soal #72586 : TIK SMA Kelas 10

Pernyataan yang benar mengenai algoritma berikut ini adalah ….

A. Kehidupan sehari-hari tidak bisa diselesaikan menggunakan algoritma

B. Algoritma mempersulit penyelesaian masalah

C. Algoritma digunakan untuk menyelsaikan masalah baik dalam kehidupan sehari-hari maupun program komputer

D. Algoritma langkah-langkahnya tidak logis dalam menyelesaikan masalah

E. Algoritma hanya terdapat pada pemrograman komputer saja

Soal #98612 : UH PPKn SMP Kelas 8

Bahasa persatuan Indonesia adalah …

A. Bahasa Melayu

B. Bahasa Belanda

C. Bahasa Indonesia

D. Bahasa Jawa


Soal #27788 : Ujian Tengah Semester 2 Genap MID UTS PAI SMA Kelas 12

Neraka saqar adalah neraka yang diperuntukkan bagi mereka yang tidak melaksanakan ….
a. salat
b. zakat
c. waktu
d. naik haji
e. sedekah


Materi Latihan Soal Lainnya: