Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Paragraf di bawah ini yang mencirikan teks eksposisi, yaitu….
A. Hamham adalah nama hamsterku. Hamham memiliki bulu yang sangat lebat berwarna cokelat belang putih. Ia sangat suka memakan biji bunga matahari. Setiap hari ia selalu menggangguku dengan cicitannya yang menggemaskan.
B. Marilah kita bersama-sama bersyukur ke hadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, karena atas karunia-Nya, kita dapat menghadiri Sidang Bersama Dewan Perwakilan Rakyat dan Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia untuk memperingati 73 tahun Indonesia Merdeka.
C. Pada suatu hari, terjadilah kelaparan di sebuah pulau yang penduduknya kebanyakan di huni oleh para Harimau. Mereka sangat kelaparan, karena semakin hari tidak ada hewan yang dapat mereka mangsa.
D. Sejak zaman dulu, nenek moyang kita telah mengenal manfaat tanaman lidah buaya. Manfaat tanaman ini tidak hanya berguna untuk menyuburkan rambut, akan tetapi juga bermanfaat untuk kesehatan tubuh manusia.
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PAS Alquran Hadits MTs Kelas 8 › Lihat soalPerawi dari hadits di atas adalah …
A. Imam Bukhari
B. Imam Tirmidzi
C. Imam Muslim
D. Imam Bukhari dan Muslim
Ulangan PPKn Tema 2 SD Kelas 4 › Lihat soal
Berikut ini yang termasuk kewajiban adalah ….
A. mendapatkan air bersih
B. menjaga kebersihan lingkungan
C. menikmati sumber daya alam
D. merasakan manfaat listrik
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS Bahasa Sunda SD Kelas 4
- IPA Semester 1 Ganjil SD Kelas 5
- Ulangan Sejarah SMA Kelas 10 Semester Genap
- PAT Matematika SD Kelas 6
- PAS PAI SMA Kelas 11
- Ulangan PAI SD Kelas 5
- Ulangan Bahasa Indonesia Tema 7 SD Kelas 6
- Kuis PKn SD Kelas 4
- Fiqih - MTs Kelas 8 Semester 1
- Kuis Tema 8 SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.