Perhatikan pernyataan berikut!
1) Memiliki tingkat pendidikan tinggi
2) Memiliki gaya hidup modern
3) Hidup di daerah yang terbatas akses komunikasi
4) Sikap masyarakat yang terbuka terhadap budaya baru
5) Generasi tua yang cenderung berpikiran negatif
Ciri masyarakat yang mudah menerima pengaruh globalisasi ditunjukkan oleh angka…
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 2), dan 4)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 3), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #37450 : PKn SMP Kelas 7Pelaksanaan sidang BPUPKI ke 2 membahas tentang…
A. Dasar Negara
B. Pembentukan kabinet
C. Rancangan pembukaan UUD 1945
D. Melantik Presiden dan Wakil Presiden
› Soal #40867 : PPKn SD Kelas 4
Uni terganggu dengan kebiasaan jail Tio. Sikap Uni sebaiknya ….
A. Marah kepada Tio
B. Menghina kebiasaan Tio
C. Menegur Tio dengan sopan
D. Tidak mau berbicara kepada Tio
› Soal #113761 : Ulangan Harian 2 PAI SD Kelas 2Ajaran islam sangat memperhatikan kebersihan. Kebersihan merupakan sebagian dari ……
A. iman
B. islam
C. ihsan
› Soal #141409 : Kuis SKI 1 MI Kelas 5
Abu Bakar memerintah(menjadi khalifah) selama…
A. 5 tahun
B. 2 tahun
C. 7 tahun
D. 1 tahun
Materi Latihan Soal Lainnya: