Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Perhatikan peryataan berikut:
1) Puasa nazar
2) Puasa kifarat
3) Puasa Senin Kamis
4) Puasa Ramadan
5) Puasa Syawal
Yang termasuk macam-macam puasa wajib adalah….
A. 1, 2 dan 3
B. 2, 3 dan 4
C. 1, 2 dan 4
D. 3, 4 dan 5
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Malaikat dan Tugasnya - PAI SD Kelas 4 › Lihat soalMenurunkan hujan dari langit adalat tugas malaikat …
a. Mikail
b. Jibril
c. Ridwan
d. Malik
UAS IPA Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7 › Lihat soal
Perhatikan gambar berikut!
Dari keaadaan di atas dapat disimpulkan…
A. setelah dipanaskan, besi lebih panjang daripada tembaga
B. setelah dipanaskan, tembaga lebih tebal daripada besi
C. koefisien muai panjang besi lebih besar daripada tembaga
D. koefisien muai panjang tembaga lebih besar daripada besi
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UH 3 IPS SMP Kelas 7
- Kebangkitan Nasional- PPkn SMP Kelas 8
- Remidial PPKn SMA Kelas 12
- TIK ASJ SMA Kelas 11
- Senam Lantai - Penjaskes PJOK SD Kelas 5
- PPKn Tema 9 Subtema 3 SD Kelas 5
- Pengantar Ilmu Sejarah - Sejarah SMA Kelas 10 Kurikulum Merdeka
- Front Office SMK Kelas 10
- IPA Tema 6 SD Kelas 6
- Bahasa Mandarin SD
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.