Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 6 / PKn Tema 2 SD Kelas 6

Sikap para pejuang kemerdekaan yang perlu kita teladani diantaranya adalah ….

A. Mengunggulkan daerah masing-masing

B. Berdebat memilih pemimpin Indonesia

C. Mengutamakan pendapat generasi tua

D. Bersatu dalam semua perbedaan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #112675 : UAS IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7

Orang tua membimbing dan mendidik anak-anaknya untuk bersikap sesuai dengan nilai dan norma sosial di masyarakat, hal tersebut menunjukan bahwa lembaga keluarga mempunya fungsi ….

A. afeksi

B. sosialisasi

C. pengawasan

D. pendidikan


Soal #7227 : Ujian Semester 2 Matematika SD/MI Kelas 2

15 x 10 =
a. 155
b. 154
c. 150

Soal #120100 : Sejarah SMA Kelas 10 Modul 3

Dalam agama Hindu dikenal dengan Dewa Trimurti. Berikut ini yang bukan termasuk ke dalam Dewa Trimurti adalah …

A. Dewa Indra

B. Dewa Brahma

C. Dewa Perusak

D. Dewa Wishnu


Soal #103613 : TIK SMA Kelas 12

Berikut ini merupakan kelebihan dari switch, kecuali

A. Dapat menentukan alamat tujuan dan sumber paket.

B. Dapat meneruskan paket data dengan cepat dan tepat.

C. Dapat menambah port jaringan

D. Dapat menghubungkan dua IP yang berbeda


Materi Latihan Soal Lainnya: