Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Dalam Sistem Infomasi Geografis terdapat data yang merepresentasi wajah bumi dengan mengunakan titik, garis, dan polygon sebagai representasi grafis suatu objek adalah data ….
A. Simbol
B. Grid
C. Vektor
D. Raster
E. Atribut
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PAS Bahasa Indonesia Semester 1 Ganjil SMP kelas 9 › Lihat soalDemikian sambutan yang dapat kami sampaikan. Maafkan atas segala kesalahan, baik
yang kami sengaja maupun yang tidak kami sengaja. Kami sampaikan selamat jalan
kepada Bapak Punidi. Semuga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa melindungi kita
semua. Amin
Cuplikan pidato di atas adalah bagian … .
A. salam pembuka
B. pendahuluan
C. isi
D. penutup
PAT Ganjil PPKn SMP Kelas 7 › Lihat soal
Dalam usaha mempersiapkan berdirinya negara Indonesia, BPUPKI melaksanakan sidang pertama yang bertujuan …
A. Merumuskan UUD 1945
B. Merumuskan dasar negara
C. Merumuskan Piagam Jakarta
D. Membentuk pemerintahan
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UAS Prakarya SMP Kelas 8
- UTBK Sejarah SMA Kelas 12
- Kuis Bahasa Jepang 2 SMA Kelas 10
- Luas Persegi dan Persegi Panjang - Matematika SD Kelas 3
- STS Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- Remedial TKJ SMK Kelas 11
- Persiapan PTS PPKn SMP Kelas 7
- PAT Penjas PJOK SD Kelas 4
- PAI Bab 2 : Iman Kepada Allah SD Kelas 4
- Flora dan Fauna - Geografi SMA Kelas 11
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.