Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 7 / Remedial PTS Prakarya SMP Kelas 7

Di bawah ini urutan pengolahan bahan serat alam adalah..

A. Pemintalan Benang, Pemberian Warna, Penggulungan Benang, Penenunan Benang menjadi kain.

B. Pemintalan Benang, Penggulungan Benang, Penenunan Benang menjadi kain, Pemberian Warna

C. Pemintalan Benang, Penggulungan Benang, Pencelupan Warna, Penenunan Benang menjadi kain.

D. Pemintalan Benang, Penenunan Benang menjadi kain, Pencelupan Warna, Penggulungan Benang.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #9052 : Ujian Semester 1 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SD / MI Kelas 4

Sekretaris daerah diangkat dari ….
a. Staf Bupati
b. Pegawai honorer
c. Pegawai Negeri Sipil (PNS)
d. Pegawai kecamatan


Soal #106741 : Mengenal Allah Melalui Kitab-Nya - PAI SD Kelas 5

Surah apa dalam Al-Qur,’an yang menjelaskan bahwa Allah itu Maha Esa/Ahad?

A. Al-Ikhlas

B. Al-Fatihah

C. Ar-Rahman

D. Al-Furqan

Soal #108358 : Akidah Akhlak MI Kelas 2

Memberikan senyuman ketika bertemu orang lain merupakan akhlak yang ….

A. baik

B. buruk

C. tercela


Soal #129050 : UTS Seni Budaya SMP Kelas 7 Semester 2 Genap

motif hias yang dibuat mirip dengan manusia disebut..

A. geometris

B. flora

C. fauna

D. figuratif


Materi Latihan Soal Lainnya: