Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 6 / Matematika SD Kelas 6 Kurikulum 2013

Volume sebuah drum berbentuk tabung yang memiliki diameter 20 dm dan tinggi 12 dm adalah … dm3

A. 1268

B. 4238

C. 3768

D. 3248

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #125528 : Kuis SKI MI Kelas 6

Pola budaya yang terjadi dalam proses masuknya pengaruh budaya Islam di Indonesia adalah melalui ….

A. Diplomasi

B. Konfrontasi

C. Penjajahan

D. Akulturasi


Soal #36654 : SKB CPNS 2019

Pembukaan UUD 1945 tercantum dalam Piagam Jakarta yang disahkan pada tanggal…

A. 29 Mei 1945

B. 1 Juni 1945

C. 22 Juni 1945

D. 14 Juni 1945

Soal #34535 : Prakarya SMA Kelas 10

Produk grafika biasanya terdiri dari beberapa hal, kecuali

A. Informasi

B. Hiasan

C. Informasi dan hiasan

D. Teks dan gambar

E. Intaglio


Soal #120492 : MPLB SMK Kelas 10

Perhatikan beberapa peristiwa berikut!

1. Mencairnya es di kutub

2. Terjadinya perubahan iklim

3. Suhu lingkungan menjadi sejuk

4. Berkurangnya flora dan fauna

5. Banyaknya tumbuhan baru

Dampak dari pemanasan global ditunjukkan oleh nomor …

A. 1, 2, dan 4

B. 2, 3, dan 5

C. 2, 3, dan 4

D. 3, 4, dan 5


Materi Latihan Soal Lainnya: