Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / Pendekatan, Konsep dan Prinsip Geografi - SMA Kelas 10

Saat ini banyak sungai yang tercemar akibat pembuangan limbah secara sembarangan. Padahal, masih banyak penduduk yang masih memanfaatkan air sungai untuk keperluan sehari-hari. Namun, karena menggunakan sungai yang telah tercemar, banyak penduduk yang mengalami masalah kesehatan. Pendekatan geografi yang dapat digunakan untuk mengkaji gejala tersebut adalah pendekatan….

A. Keruangan

B. Kelingkungan

C. Kompleks wilayah

D. Spasial

E. Regional

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #51262 : IPA Tema 3 SD Kelas 5

Gerakan meremas-remas yang dilakukan oleh kerongkongan disebut ….

A. parabolik

B. memutar

C. peristaltik

D. lurus


Soal #108023 : PPKn Tema 2 SD Kelas 5

melaksanakan kewajiban sebagai anak di lingkungan keluarga akan membuatmu menjadi pribadi yang ….

A. bertanggung jawab

B. tidak bisa diatur

C. pemarah

D. pendiam


Materi Latihan Soal Lainnya: