Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 4 / Kelas 4 Tema 1

salah satu cara menghargai keberagaman agama yang ada di Indonesia adalah ….

A. bermain dengan teman yang seagama saja

B. bermain dengan teman yang berasal dari suku yang sama

C. bermain dengan teman yang berbeda agama saja

D. bermain dengan teman tanpa membeda-bedakan agama

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #29111 : Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10

Di bawah ini yang termasuk langkah-langkah penyusunan rancangan penelitian adalah….
a. merumuskan masalah
b. memilih pendekatan
c. memilih dan menentukan masalah yang akan diteliti
d. studi pendahuluan
e. semua benar


Soal #36136 : SD Kelas 6

Perkembanganbiakan tumbuhan yang dilakukan melalui perkawinan sel jantan dan sel betina dinamakan perkembangbiakan ….

A. Fotosintesis

B. Generatif

C. Komutatif

D. Vegetatif

Soal #13120 : Ujian Semester 1 Matematika SMP / MTs Kelas 7

Seorang kepala kantor melakukan pendataan terhadap pegawainya. Hasilnya 30 orang memiliki ATM, 42 orang memiliki HP, 18 orang memiliki ATM dan HP, sedangkan 6 orang tidak memiliki ATM maupun HP. Banyak pegawai yang didata adalah…..

a. 96 orang
b. 84 orang
c. 72 orang
d. 60 orang


Soal #136356 : PLH SD Kelas 5

Metode komposting itu mudah, karena dapat dilakukan oleh siapa saja dengan ….

A. resiko tinggi

B. biaya murah

C. penanganan sederhana

D. sedikit bahaya


Materi Latihan Soal Lainnya: