Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : Soal Sejarah SMA Kelas XII Semester 1

Berita kekalahan Jepang atas Sekutu dimanfaatkan para pejuang kemerdekaan untuk ….
a. mengusir Jepang dari bumi Indonesia dan menyatakan kemerdekaan
b. menyusun teks proklamasi dan menentukan saat proklamasi
c. menenrukan siap saja yang berhak mengikuti upacara kemerdekaan
d. mengesahkan undang-undang dasar
e. merencanakan masa depan bangsa

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #71374 : Try Out Bahasa Indonesia SMP Kelas 9

Perhatikan teks berikut!

Banjir kini terjadi lagi di beberapa rumah di kampung Pulo Timur. Kerugian mencapai ratusan juta dan tiga korban terjebak banjir tidak dapat diselamatkan. Penyebab kebanjiran diduga jebolnya tanggul sungai. Peristiwa itu terjadi hari minggu, 15 januari 2014, pukul 02.30.

Penggunaan huruf kapital yang tepat terdapat pada ….

A. Banjir kini terjadi lagi di beberapa rumah di Kampung Pulo Timur.

B. Penyebab kebanjiran diduga jebolnya tanggul Sungai

C. Peristiwa itu terjadi hari Mnggu, 15 januari 2014, pukul 02.30.

D. Kerugian mencapai Ratusan Juta dan Tiga korban


Soal #25275 : Ujian Tengah Semester 1 (MID / UTS) IPS SD / MI Kelas 3

Pembakaran hutan di pegunungan dapat mengakibatkan ….
a. Tanah menjadi subur
b. Sumber air melimpah
c. Banjir dan tanah longsor
d. Banyak hewan berkembang-biak

Soal #101496 : Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MTs Kelas 8

Nama Paman Shalahuddin Al Ayyubi yang mendapat tugas dari Nurudin Zangki untuk membantu Dinasti Fatimiyah di Mesir adalah…?

A. Asaduddin Syirkuh

B. Najmudin bin Ayyub

C. Al Adid

D. Saladin


Soal #8558 : Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD / MI Kelas 3

Sumber daya alam berupa emas, perak, dan perungu diperoleh dari ….
a. Pertanian
b. Peternakan
c. Perikanan
d. Pertambangan


Materi Latihan Soal Lainnya: