Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Kalimat yang tepat untuk melengkapi surat tersebut adalah ….
A. Atas kehadirannya dalam acara tersebut disampaikan terima kasih
B. Atas kehadirannya tepat waktu kami ucapkan terima kasih
C. Atas kehadiran dan perkenan Bapak untuk hadir, diucapkan terima kasih
D. Atas kesediaan Bapak membuka kegiatan seminar tersebut, saya sampaikan terima kasih
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Tema 2 Subtema 2 SD Kelas 6 › Lihat soalDi bawah ini yang bukan merupakan syarat sebuah kalimat efektif adalah …
A. sistematis
B. sesuai dengan EYD
C. ambigu
D. tidak bertele tele
Persiapan PTS Sosiologi SMA Kelas 10 › Lihat soal
Sosiologi adalah…
A. Ilmu yang mempelajari permasalahan manusia
B. Ilmu yang mempelajari tentang hubungan masyarakat
C. Ilmu yang mempelajari tentang peraturan norma dalam masyarakat
D. Ilmu yang mempelajari baik buruknya masyarakat
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PH IPA 1 SMP Kelas 7
- Kumpulan Soal SD Kelas 1
- UH Sejarah Bab 4 SMA Kelas 12
- Penilaian Harian PAI SD Kelas 5
- IPA Tema 8 Subtema 2 SD Kelas 6
- Penilaian Harian PPKn SMA Kelas 12
- Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MA Kelas 12
- Tugas PAI SD Kelas 5
- SAS Al-Quran Hadits MTs Kelas 7
- Interaksi Sosial - IPS SMP Kelas 7
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.