Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / Biologi SMA Kelas 10 Semester 2 Genap

Peristiwa pengikatan nitrogen bebas oleh bakteri yang bersimbiosis dengan akar kacang-kacangan adalah…..

A. asimilasi  

B. fiksasi nitrogen  

C. nitrifikasi

D. denitrifikasi

E. amonifikasi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #67398 : Geografi SMA Kelas 12

Tanaman mangrove banyak terdapat di daerah tropis. Tanaman mangrove berfungsi untuk ….

a. menahan erosi air laut

b. tempat memancing

c. sumber kayu

d. tempat hidup ikan


Soal #34356 : Matematika SD MI Kelas 2

12 + 20 =….

A. 32

B. 22

C. 31

D. 21

Soal #73708 : IPA SD Kelas 3

Berdasarkan cara berkembang biak, hewan yang mirip dengan kucing adalah …

A. Harimau

B. Gajah

C. Anjing

D. Monyet


Soal #35739 : Bahasa Inggris SMP Kelas 7

I am twelve years old. I am . . . of Junior High School. I go to school on foot because my house is not far from my school.

A. a teacher

B. a student

C. a librarian

D. a headmaster


Materi Latihan Soal Lainnya: