Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Suatu pernikahan dalam agama Islam dapat dinyatakan sah apabila memenuhi Rukun dan Syarat nikah. Menurut jumhur ulama’ berikut ini merupakan rukun yang harus terpenuhi dalam suatu pernikahan, kecuali……….
A. Wali nikah
B. Calon suami/calon istri
C. Saksi
D. Sighat (Ijab dan kabul)
E. Satu tempat (satu majlis)
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Penjaskes PJOK SMP Kelas 8 › Lihat soalapakah kecanduan video game sama dengan kecanduan narkoba ….
A. sama
B. tidak sama
C. jelas sama
D. sedikit berbeda
Ujian Tengah Semester 2 Genap UTS MID IPS SMP MTs Kelas 8 › Lihat soal
Kerajaan Ternate menyambut baik kedatangan Portugis dengan alasan …
a. Portugis tidak bermaksud menjajah
b. Kedatangannya untuk berdagang
c. Untuk menyebarkan agama
d. Dapat dijadikan sekutu melawan Tidore
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ujian IPA Semester 1 Ganjil SD Kelas 4
- Ulangan Sejarah Bab 2 SMA Kelas 12
- Karya Ilmiah - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Elastisitas dan Hukum Hooke - Fisika SMA Kelas 11
- Olimpiade Sains SMP
- PAI Bab 2 SD Kelas 5
- PTS Tema 3 SD Kelas 5
- Kuis Sejarah 2 SMA Kelas 10
- Sirkulasi Darah - Biologi SMA Kelas 11
- Sejarah Susulan SMA Kelas 12
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.