Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 4 / STS 2 IPAS SD Kelas 4

Masjid menara Kudus memiliki arsitektur kebudayaan Hindu dan Jawa.

Perpaduan dua budaya tersebut dinamakan . . . .

A. ability

B. akumulasi

C. akulturasi

D. asimilasi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #93986 : Tema 9 Subtema 2 Pembelajran 1 SD Kelas 5

Membayar pajak merupakan . . . warga negara.

A. hak

B. kewajiban

C. pilihan

D. kebebasan


Soal #67973 : Fiqih Semester 2 Genap MA Kelas 11

Berikut ini termasuk kewajiban suami dalam kehidupan berumah tangga, kecuali ……….

A. Memberi nafkah , sandang, pangan dan tempat tinggal terhadap istri serta anak – anaknya

B. Memimpin serta membimbing Istri dan anak – anaknya agar bertaqwa

C. Bergaul dengan anak – anaknya dengan baik

D. Memelihara isteri dan anak – anaknya dari bencana di dunia maupun di akhirat

E. Menghalalkan segala cara untuk membahagiakan isteri dan anak – anaknya

Soal #48937 : Tema 5 SD Kelas 6

Berikut yang bukan merupakan informasi penting dalam riwayat hidup adalah ….
A. nama diri serta tanggal lahir
B. kemahiran yang dimiliki
C. rumah sakit waktu lahir
D. data diri orang tua


Soal #143450 : UH Biologi SMA Kelas 12

Pada siklus kehidupan sel, benang kromosom tidak ditemukan pada tahap ….

A. profase

B. anafase

C. interfase

D. metafase

E. telofase


Materi Latihan Soal Lainnya: