Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 12 / Sosiologi SMA Kelas 12

Perkembangan smartphone pada masa kini sangatlah pesat. Penggunaan smartphone pun semakin meningkat di masyarakat. Manusia seperti kecanduan smartphone, apabila tidak memegang smartphone seperti ada yang hilang dalam hidupnya. Mereka yang sudah kecanduan smartphone lebih asik dengan dunianya sendiri tanpa memedulikan lingkungan sosialnya. Apabila tidak disikapi dengan bijak, penggunaan smartphone dapat menimbulkan dampak negatif pada perilaku seseorang yaitu….

A. dekadensi moral

B. sekulerisme

C. materialis

D. individualistis

E. empati

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

PAS Sejarah Indonesia SMA Kelas 12 › Lihat soal

Salah satu bentuk ketidakstabilan politik pada masa demokrasi Liberal adalah….

a. Terjadinya pergantian cabinet sampai 7 kali

b. Munculnya PNI dan Masyumi sebagai partai terkuat

c. Diadakannya pemilu pertama tahun 1955 selama 2 tahap

d. Banyaknya partai peserta pemilu


Kuis TIK SMP Kelas 7 › Lihat soal

Perintah paragraf terdapat di menu …

A. Insert

B. Format

C. Tools

D. Home


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.