Indonesia menetapkan politik luar negeri dalam rangka melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilann sosial. Asas yang dipakai oleh negara indonesia dalam melaksanakan politik luar negerinya adalah bebas aktif. Contoh pelaksanaan politik luar negeri Republik Indonesia yang bebas aktif berdasarkan Pancasila adalah….
A. Ikut campur dalam urusan negara lain
B. Pengiriman pasukan perdamaian ke Timur Tengah
C. Menghimpun negara yang sedang berkembang
D. Memberi bantuan senjata kepada negara yang sedang bersengketa
E. Melibatkan diri dalam suatu blok negara di dunia

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #10115 : Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 6Kebakaran hutan di Indonesia membuat negara tetangga melakukan protes karena….
a. Kebakaran hutan membuat ekspor kayu berkurang
b. Kebakaran hutan membuka lahan-lahan baru
c. Kebakaran hutan menyebabkan polusi udara
d. Kebakaran hutan menyebabkan kurangnya tempat wisata
› Soal #144586 : IPS 1 SD Kelas 5
Berdasarkan hasil Sidang PPKI II, wilayah Indonesia dibagi menjadi … provinsi
A. 6
B. 7
C. 8
D. 9
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UAS IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7
- UAS Sejarah SMA Kelas 11
- UH 2 Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- PH IPA SD Kelas 3
- PH IPA SMP Kelas 9
- Haji dan Umroh - PAI SMP Kelas 9
- Penyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungan - IPA SD Kelas 6
- Biaya Produksi - Ekonomi SMA Kelas 10
- Pendidikan Kewarganegaraan SMA Kelas 10
- Pemanfaatan Sumber Daya Alam - IPS SD Kelas 4