Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 12 / Kuis Sosiologi 2 SMA Kelas 12

Ibu GKR Pembayun menggunakan kebaya setiap harinya karena beliau merupakan keturunan Sri Sultan Hamengkubuwono X. Contoh tersebut termasuk paradigma sosiologi yaitu ….

A. Paradigma Perilaku Sosial

B. Paradigma Definisi Sosial

C. Paradigma Fakta Sosial

D. Paradigma Struktur Sosial

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #132149 : Kuis Bahasa Jepang SD Kelas 3

“di atas buku ada 9 lembar kertas punya karin”

A. tsukue no ue ni Karin san no kami ga kyu-mai arimasu

B. hon no ue ni Karin san no kami ga kyu-mai arimasu

C. hon no ue ni Karin san no kami kyu-mai arimasu


Soal #5356 : Sosiologi #2

Penjualan obat berbahaya, mobil yang berkecepatan tinggi, atau permainan yang mematikan juga harus dianggap sebagai tindak kekerasan. Hal ini diungkapkan oleh …

a. NJ Smelser

b. Mac Phail

c. Nadir

d. TR Gurr

e. Jack D Doughlas


Materi Latihan Soal Lainnya: