Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 12 / Metabolisme - Biologi SMA Kelas 12

Keseluruhan enzim lengkap yang terdiri dari komponen protein dan non protein disebut…

A. Gugus prostetik

B. Holoenzim

C. Koenzim

D. Apoenzim

E. Kofaktor

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #75669 : PAT Penjaskes PJOK SD Kelas 5

Jenis NAPZA yang dapat menimbulkan efek halusinasi yang bersifat merubah perasaan, pikiran dan seringkali menciptakan daya pandang yang berbeda sehingga seluruh persaan dapat terganggu, merupakan pengertian dari jenis-jenis NAPZA yaitu….

A. Golongan depresan (downer)

B. Golongan stimulan (upper)

C. Golongan halusinogen

D. Golongan tiga


Soal #84477 : Seleksi Pembinaan Olimpiade Matematika SD Kelas 3

4 + 4 + 0 + 1 x 4 + 0 + 1 + 8 adalah …

A. 15

B. 21

C. 35

Soal #12093 : Ujian Nasional Kimia SMA Kelas 12 Tahun 2014

Sebanyak 3 gram gas C2H6 dibakar sempurna meghasilkan gas CO2 dan uap air menurut reaksi:

C2H6(g) + O2 => CO2(g) + H2O (g) (belum setara) Volume gas Co2 yang dihasikan pada keadaan standar (STP) adalah…. (ArC = 12 ; H = 1; O = 16 )

A. 1,12 liter

B. 2,24 liter

C. 4,48 liter

D. 6,72 liter

E. 11,20 liter


Soal #89399 : Remedial Bahasa Indonesia SD Kelas 5

Kalimat yang digunakan di dalam poster adalah …

A. kalimat petunjuk

B. kalimat harapan

C. kalimat ajakan

D. kalimat tanya


Materi Latihan Soal Lainnya: