Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / Ulangan Sosiologi 1 SMA Kelas 10

Perhatikan berbagai perilaku masyarakat berikut !

1) Nasionalisme

2) Hedonisme

3) Sosialisasi

4) Dekadensi moral

Gejala sosial sebagai pemicu perubahan yang dialami oleh masyarakat ditunjukkan pada nomor ….

A. 1), dan 2)

B. 2), dan 4)

C. 1), dan 3)

D. 2), dan 3)

E. 1), dan 4)

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #116247 : Ulangan Biologi Semester 2 Genap SMA Kelas 11

Emfisema merupakan gangguan pada jaringan paru-paru yang kehilangan elastisitasnya. Apa yang terjadi apabila gangguan ini terus berlangsung?

A. Proses pengikatan O2 di dalam darah terganggu karena kadar Hb berkurang

B. Proses inspirasi dan ekspirasi terganggu sehingga beban pernapasan meningkat

C. tidak terjadi pertukaran O2 dan CO2 di alveolus

D. Proses penyampaian oksigen ke sel-sel tubuh meningkat

E. Bronkus akan mengalami penyempitan sehingga proses pernapasan terganggu


Soal #142547 : PH Geografi 2 SMA Kelas 10

Lapisan kulit bumi yang tersusun atas logam silisium dan aluminium disebut lapisan….

A. Sima

B. Sial

C. Beku

D. Kerak Bumi

Soal #103933 : Ujian Sejarah SMA Kelas 12

Latar belakang terjadinya pemberontakan PRRI adalah .

A. Lemahnya sistem pemerintahan pusat

B. Kurangnya rasa persatuan di kalangan pejabat

C. Ketimpangan ekonomi dan perimbangan keuangan pusat – daerah

D. Gagalnya pemerintah mewujudkan pembangunan ekonomi


Soal #103667 : PPKn Bab 1 SMP Kelas 9

Simak pernyataan-pernyataan berikut :

(1) Golongan Karya (Golkar)

(2) Partai Demokrasi Indonesia (PDI).

(3) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)

(4) Partai Persatuan Pembangunan (PPP)

(5) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP).

Pernyataan diatas yang merupakan nama partai politik yang ada pada masa ORDE BARU adalah …

A. (1), (2), (3)

B. (1), (2), (4)

C. (2), (3), (5)

D. (2), (4), (5)


Materi Latihan Soal Lainnya: