Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / PH Ekonomi 1 SMA Kelas 11

Aspek keamanan produk sendiri tidak hanya melibatkan kepentingn konsumen tapi juga adanya peran pemerintah dalam pengujian produk, yaitu….

A. Menetapkan peraturan perundang-undangan

B. Menetapkan harga produk sebelum proses produksi

C. Ikut mengevaluasi perencanaan produk sehingga sesuai standar

D. Melibatkan penguji luar negeri dalam meningkatkan mutu produk dalam negeri

E. Menerapkan standarisasi yang bersifat fakultatif

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #139793 : PAT Sosiologi MA Kelas 10

Perhatikan indikator berikut!

1) Data dapat diperoleh dengan jumlah banyak

2) Kejujuran Informan dapat dinilai melalui gerak-gerik tubuh dan ekspresi wajah

3)Cocok digunakan untuk informan yang memiliki pendidikan tinggi

4) Data dapat langsung diperoleh

5)Informan dapat memberikan data secara mendalam

Kelebihan teknik pengumpulan data melalui interview terdapat pada nomor ….

A. 1), 3) dan 5)

B. 1), 2), dan 4)

C. 1), 2), dan 3)

D. 2), 4), dan 5)

E. 3), 4), dan 5)


Soal #121864 : Administrasi Pajak SMK Kelas 12

Surat yang oleh Wajib Pajak digunakan untuk melaporkan perhitungan dan/atau pembayaran disebut …

A. SSP

B. SPT

C. PKP

D. SKP

E. NPWP

Soal #64831 : PTS Bahasa Jawa Semester 2 Genap SD Kelas 4

Dhandhanggula iku klebu tembang …

A. macapat

B. tengahan

C. dolanan

D. gedhe


Soal #105346 : Ulangan Teks Berita - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8

Orang yang memberikan informasi dalam berita disebut …

A. Cameramen

B. Narasumber

C. Fotografer

D. Penyiar


Materi Latihan Soal Lainnya: