Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / Kondisi Geografis dan Ekonomi ASEAN - IPS SMP Kelas 8

Perhatikan faktor pendorong dan faktor penghambat kerja sama berikut!

1) Perbedaan sumber daya alam

2) Kesamaan letak geografis

3) Perbedaan ideologi

4) Perbedaan kepentingan

5) Konflik dan peperangan

Yang dapat menjadi penghambat terjadinya kerja sama adalah …

A. 1), 2), dan 3)

B. 1), 2), dan 4)

C. 2), 3), dan 4)

D. 3), 4), dan 5)

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #114681 : Kuis Biologi SMA Kelas 11

Jaringan Pengangkut yang berfungsi untuk mengangkut air dan mineral dari akar kedaun disebut jaringan……..

A. Floem

B. Epidermis

C. Kolenkim

D. Endodermis

E. Xilem


Soal #15115 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Sejarah SMA Kelas 10
align="left">

Gambar di atas adalah….
a. moko
b. sarkofagus
c. kapak persegi
d. nekara perunggu
e. pebble

Soal #4758 : Ujian Nasional Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA 2016/2017

Melalui amandemen UUD 1945 sejumlah kewenangan presiden dikurangi dan dibatasi oleh konstitusi. Berikut yang bukan merupakan wewenang presiden yang harus memperatikan pertimbangan DPR adalah ….

A. Memberikan grasi dan rehabilitasi

B. Mengangkat duta

C. Membentuk dan membubarkan departemen

D. Memberikan amnesti dan aborsi

E. Menerima penempatan duta negara lain


Soal #137184 : PAT Sejarah Peminatan SMA Kelas 11 Semester Genap

bendera Amerika Serikat dinamakan

A. Union Jack

B. Maple Leaf

C. Tricolore

D. The Stars and Stripes

E. Dannebrog


Materi Latihan Soal Lainnya: