Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Sebagai anak yang baik maka kita harus …
a. Membantah perintah orang tua
b. Menunda perintah orang tua
c. Mentaati perintah orang tua
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Sosiologi SMA Kelas 11 › Lihat soalKetidaksesuaian unsur-unsur kebudayaan dalam masyarakat yang membahayakan dan merugikan kehidupan kelompok sosial disebut….
A. permasalahan sosial
B. kelompok sosial
C. perubahan sosial
D. norma sosial
E. stratifikasi sosial
Geografi Semester 2 Genap SMA Kelas 12 › Lihat soal
Perhatikan kutipan artikel di bawah ini!
Hasil perekaman citra satelit Landsat dan Quickbird, dapat digunakan untuk mengidentifikasi adanya penyempitan jalan ke arah zona pusat perkotaan Tanjung Karang Pusat Bandar Lampung yang menyebabkan kemacetan terjadi, sehingga dapat mengganggu kestabilan aktivitas perekonomian masyarakat.
Arahan kebijakan yang dapat dilakukan pemerintah berdasarkan hasil perekaman citra satelit yang mendukung kelancaran pola jaringan transportasi pada fenomena di atas adalah…
A. Membuat jalur tambahan di berbagai arah
B. Membuat jalur alternatif pada jam pagi dan sore
C. Membuat peraturan ganjil dan genap pada kendaraan roda empat
D. Menambah jumlah polisi lalu lintas
E. Membuat jalan baru agar transportasi menjadi lancar
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Harian Tema 1 SD Kelas 6
- Prakarya (PKK) SMP Kelas 9
- UH IPA Tema 4 SD Kelas 6
- Kuis Antropologi SMA Kelas 10
- Puisi Rakyat 2 - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- PAS Bahasa Indonesia SMP Kelas 9
- Pengolahan Data - Matematika SD Kelas 4
- PH IPS SMP Kelas 8
- Ulangan Harian 2 PPKn SMP Kelas 7
- Remedial PAS Geografi SMA Kelas 12
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.