Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 7 / Kuis Bahasa Indonesia 2 SMP Kelas 7

Penulisan kalimat langsung yang benar pada kutipan fabel adalah …..

A. “Toloong, tolooong! Aku terjebak di lumpur hidup! Toloong!” Teriak Si Semut.

B. “Toloong, tolooong! Aku terjebak di lumpur hidup! Toloong!” teriak Si Semut.

C. “Toloong, tolooong! Aku terjebak di lumpur hidup! Toloong! Teriak Si Semut.”

D. “Toloong, tolooong! Aku terjebak di lumpur hidup! Toloong! teriak Si Semut.”

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #108305 : Persiapan PTS Penjaskes PJOK SD Kelas 4

Jumlah pemain kasti setiap regunya adalah ….

A. 5

B. 6

C. 11

D. 12


Soal #152087 : TIK ASJ SMA Kelas 11

Apa yang dimaksud dengan firewall dalam konteks jaringan komputer?

A. Perangkat keras untuk mengamankan jaringan

B. Perangkat untuk meningkatkan kecepatan jaringan

C. Perangkat untuk memperluas cakupan jaringan

D. Perangkat keras yang melayani permintaan komputer client

E. Perangkat lunak atau perangkat keras yang digunakan untuk mengontrol akses ke jaringan

Soal #55512 : Matematika SD Kelas 2

Apabila suatu bilangan dikalikan nol hasilnya …

A. bilangan itu sendiri

B. satu

C. nol


Soal #73957 : Kosakata Bahasa Korea

평일 ( KB )

A. Hari Biasa/Kerja

B. Tanggal Merah

C. Hari Sabtu dan Minggu

D. Hari Libur


Materi Latihan Soal Lainnya: