Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Teori Arus Balik merupakan salah satu teori yang menjelaskan tentang proses masuknya agama Hindu-Budha ke Indonesia. Berikut yang merupakan pengertian teori arus balik adalah….
A. Agama dan kebudayaan hindu buddha disebarkan oleh kaum brahmana sebagai kaum yang mempunyai intelektual tinggi tentang agama hindu buddha
B. Yang pertama kali datang di Indonesia adalah mereka yang memiliki semangat untuk menyebarkan hindu buddha, yaitu para intelektual yang ikut menumpang kapal – kapal dagang, setelah tiba di Indonesia, mereka menyebarkan ajarannya
C. Penyebaran agama hindu buddha dilakukan oleh kaum kesatria yang mengalami kalah perang dan bersembunyi di daerah-daerah yang belum diketahui banyak kaum
D. Kaum paria yang telah berhasil menyebarkan agama dan kebudayaan Hindu-buddha hingga sampai ke Indonesia
E. Terjadinya hubungan antara india dan Indonesia karena adanya hubungan perdagangan, sehingga orang – orang india yang datang ke Indonesia sebagian besar adalah para pedagang
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PKn Tema 2 SD Kelas 6 › Lihat soalSetiap berangkat ke sekolah Risa memakai sepatu buatan Cibaduyut dan menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar.
Perbuatan Risa tersebut mencerminkan rasa bangga terhadap …
#
A. bahasanya
B. buatan daerhnya
C. produksi sepatunya
D. bangsa dan negaranya
Menemukan Informasi Teks Bacaan - Bahasa Indonesia SD Kelas 6 › Lihat soal
Bacalah judul berikut ini!
“Pernyataan Kemerdekaan de facto Indonesia”
Informasi yang termuat dalam judul tersebut adalah ….
A. Indonesia mencapai kemerdekaan atas bantuan asing.
B. Indonesia mencapai kemerdekaan atas perjuangan para pahlawan.
C. Kemerdekaan Indonesia diakui dunia internasional.
D. Pernyataan kemerdekaan Indonesia di depan bangsa asing.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Pemanfaatan SDA - IPA SD Kelas 4
- Aksara Jawa - Bahasa Jawa SMA Kelas 10
- Persiapan PAS PAI Semester 1 Ganjil SD Kelas 4
- PTS Bahasa Inggris SMP Kelas 7
- PH 8 PPKn SD Kelas 5
- PH Biologi SMA Kelas 10
- Matematika - Konversi Waktu
- PAS 1 Ganjil IPA SMP Kelas 8
- PTS 1 Tema 1 IPS SD Kelas 4
- UH IPS 1 SMP Kelas 7
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.