Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 7 / IPA Bab 1 SMP Kelas 7

Bagas mempelajari tentang peristiwa yang terjadi di alam, seperti gerhana bulan dan gerhana matahari 

A. Fisika

B. Astronomi

C. Geologi

D. Ekonomi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #73584 : UAS IPA Semester 2 Genap SMP Kelas 7

Perhatikan gambar!

Ketika makhluk hidup seperti pada gambar tersebut saling berinteraksi dengan komponen abiotik maka akan membentuk…
_
A. Populasi

B. Komunitas

C. Ekosistem

D. Biosfer


Soal #158154 : Ulangan PAI SMP Kelas 7

Iman kepada malaikat-malaikat Allah SWT. merupakan rukun iman …

A. pertama

B. kedua

C. ketiga

D. keempat

Soal #65487 : PAS IPS SMP Kelas 7

Konsumsi Eva terhadap bakso lebih tinggi dibandingkan konsumsi Rosi yang lebih menyenangi pempek. Hal ini menunjukkan perbedaan….

A. pendapatan

B. keinginan

C. harga

D. selera


Soal #112599 : Haji dan Umroh - PAI SMP Kelas 9

لَبَّيْكَ اللَّهُمَّ لَبَّيْكَ، لاَ شَرِيْكَ لَكَ لَبَّيْكَ، إِنَّ الْحَمْدَ وَالنِّعْمَةَ لَكَ وَالْمُلْكَ لاَ شَرِيْكَ لَكَ

A. Bacaan Takbir

B. Bacaan Tahalul

C. Bacaan Talbiyah

D. Bacaan Tahlil


Materi Latihan Soal Lainnya: