Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 5 / PKn SD Kelas 5

Pada peristiwa Sumpah Pemuda seluruh pemuda di Indonesia melakukan ikrar atau sumpah bersama sebagai bentuk janji mereka untuk Bersatu Bersama berjuang merebut kemerdekaan Bangsa Indonesia. Isi sumpah pemuda menyatakan bahwa para pemuda adalah putra dan putri Indonesia yang mengaku….

A. Bertumpah darah yang satu tanah Indonesia, berbangsa yang satu bangsa Indonesia, menjunjung Bahasa persatuan Bahasa Indonesia

B. Berbahasa satu Bahasa daerah, berbangsa satu bangsa Indonesia, bertumpah darah satu tanah air Indonesia

C. Bertanah air satu tanah air melayu, berbahasa satu Bahasa Indonesia, berbangsa satu bangsa Indonesia

D. Berbangsa satu bangsa Indonesia, berbahasa yang satu Bahasa daerah, bertanah air tumpah darah Indonesia

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #32124 : Soal Tematik SD MI Kelas 5 Tema 2 Subtema 2

Faktor yang bukan penyebab menipisnya oksigen di udara yaitu …
A. reboisasi
B. pabrik yang menghasilkan asap
C. asap kendaraan bermotor
D. pembakaran hutarn


Soal #36645 : Pertumbuhan & Perkembangan - Biologi SMA Kelas 12

Grafik pertumbuhan kecambah kacang di tempat gelap. Menurunnya kecepatan pertumbuhan tanaman setelah beberapa hari disebabkan ….

A. kecambah kekurangan air

B. nutrisi makanan yang tersedia mulai habis

C. pengaruh hormon auksin semakin aktif

D. menurunnya pengaruh hormon giberelin

E. tumbuhan kekurangan klorofil pada daun

Soal #87183 : Sejarah Indonesia SMA Kelas 12 Semester 1 Ganjil

Pada masa Demokrasi Terpimpin, politik luar negeri Indonesia condong ke ….

A. Cina

B. Amerika

C. . Blok Barat

D. Blok Komunis

E. . Inggris


Soal #60398 : Matematika Semester 2 Genap SD Kelas 6

Rina sudah mengikuti 10 kali ulangan matematika dengan hasilnya adalah 75, 80, 75, 85, 90, 81, 87, 92, 85, 85. Rata-rata hasil nilai ulangan Rina adalah…

A. 81,25

B. 82,50

C. 83,25

D. 83,50


Materi Latihan Soal Lainnya: