Cermati petikan teks berikut!
Dalam karyanya itu, Crouch membahas mengenai peran besar angkatan darat yang pernah dipimpin oleh Soeharto sebelum dan sesudah dirinya menjadi presiden. Salah satu bab di dalamnya turut membahas kepentingan ekonomi Angkatan Darat dan pengebirian partai-partai politik. Buku itu juga menyinggung pembantaian massal dan pemenjaraan tanpa pengadilan terhadap orang-orang yang diduga berpaham komunis.
Paragraf tersebut merupakan jenis paragraf …
A. induktif, karena kalimat utama terdapat di awal paragraf.
B. deduktif, karena kalimat utama terdapat di akhir paragraf.
C. campuran, karena kalimat utama terdapat di awal dan akhir paragraf.
D. induktif, karena kalimat utama terdapat di akhir paragraf.
E. deduktif, karena kalimat utama terdapat di awal paragraf.

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #697 : Soal Sosiologi SMA Kelas XI Semester 1Pada masyarakat industri, sistem pelapisan sosialnya lebih bersifat ….
a. terbuka
b. tetutup
c. kaku
d. demokratis
e. liberal
› Soal #48690 : PTS Sejarah SMA Kelas 11
Gelar raja yang di sebut Sunan, digunakan pada kerajaan….
A. Demak
B. Yogyakarta
C. Surakarta
D. Banten
E. Mangkunegara
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Seni Tari - PAS Seni Budaya SMP Kelas 7
- Interaksi Antara Makhluk Hidup Dengan Lingkungan - IPA SMP Kelas 7
- PAS Matematika SMA Kelas 11
- Prakarya dan Kewirausahaan (PKK) SMA Kelas 11
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia SD Kelas 1
- PAS Semester 1 Ganjil PAI SMA Kelas 11
- Persamaan Linier Satu Variabel (PLSV) Matematika SMP Kelas 7
- Penilaian Harian IPS Tema 4 SD Kelas 6
- Brosur - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Teks Editorial - Bahasa Indonesia SMA Kelas 12