Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Di bawah ini yang bukan makna sila ke-4 adalah …
A. menjaga persatuan umat beragama
B. mendahulukan kepentingan dan tujuan bersama
C. cinta permusyawaratan dan demokrasi
D. bijaksana dalam menyelesaikan masalah
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
UTS Semester 1 Sosiologi SMA Kelas 12 › Lihat soalDi bawah ini yang bukan merupakan penghambat pembangunana di negara berkembang adalah….
a. modal yang tersedia tidak memadai
b. sikap mental masyarakat yang sedang berkembang masih kuat mempertahankan sikap tradisional
c. tingkat teknologi yang dimiliki masih rendah
d. kemampuan mengambil alih teknologi tepat guna yang dapat diandalkan
e. adanya anggapan yang menyatakan bahwa pembangunan dan modernisasi itu sama dengan westernisasi
Kuis IPA 3 SMP Kelas 8 › Lihat soal
Pasangan berikut ini yang memeperlihatkan ciri khas sel tumbuhan yaitu …
A. kompleks golgi dan retikulum endoplasma
B. dinding sel dan kloroplas
C. lisosom dan mitokondria
D. nukleus dan membran plasma
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Statistika - Matematika SD Kelas 6
- PH IPA SD Kelas 5
- Kuis PKn SMP Kelas 7
- Kisi-kisi Ujian Sekolah Biologi SMA Kelas 12
- Tes Kemampuan Dasar SMP
- PH 8 PPKn SD Kelas 5
- TIK SD MI Kelas 4
- PTS Ekonomi SMA Kelas 11 Semester 2 Genap
- PAS Sejarah Indonesia SMA Kelas 12
- PAT Geografi SMA Kelas 10
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.