Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / UAS Fiqih MA Kelas 11


Isi kandungan pada ayat diatas menunjukan bahwa jika ada dua kelompok yang bertikai, maka tindakan pertama yang dilakukan adalah…

A. Semua yang bertikai ditindak berdasar hokum yang berlaku

B. Mengirim utusan kepada mereka untuk mendamaikan

C. Yang benar dibela dan yang sah diancam

D. Mengirim pasukan untuk diperangi

E. Ditangkap dan dipenjarakan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #88649 : Ketimpangan Sosial - SOsiologi SMA Kelas 12

Etnosentrisme merupakan suatu kecenderungan yang menganggap cara hidup sendiri sebagai dasar penilaian terhadap cara hidup orang lain. Etnosentrisme yang dinilai sebagai salah satu contoh masalah yang diakibatkan adanya ketimpangan sosial memiliki kaitan dengan …

A. Kebanggan atas kelas sosial pada suatu golongan

B. Hubungan antarindividu dalam kelompok

C. Tingkah laku individu di masyarakat

D. Hubungan antarkebudayaan

E. Kebudayaan suatu daerah


Soal #143662 : UTS Biologi SMA Kelas 12

Awal dari peristiwa pertumbuhan biji adalah akibat penyerapan….

A. Oksigen

B. Karbondioksida

C. Mineral

D. Air

E. Cahaya

Soal #60008 : Cita-Cita - IPS SD Kelas 4

Salah satu contoh cita-cita adalah menjadi seorang penari. Siapakah yang terkenal menjadi maestro penari Indonesia?

A. Gatot Kaca

B. Didi Nini Towok

C. Ridwan Kamil

D. Rudolf Supratman


Soal #95638 : Ulangan Tema 7 SD Kelas 6

Kelipatan 6 yang benar adalah ……

A. 6, 12, 16, 24, 30….

B. 6, 12, 18, 24, 30..

C. 6, 12, 18, 24,32..

D. 6, 24, 28, 36, 42


Materi Latihan Soal Lainnya: