Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Cuaca dengan kondisi terasa dingin dan titik-titik air mulai turun disebut dengan :
A. Mendung
B. Cerah
C. Berawan
D. Hujan
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PTS IPS Semester 2 Genap SD Kelas 6 › Lihat soalBerikut ini contoh kerja sama ASEAN di bidang sosial budaya adalah ….
A. perjanjian ekstradisi
B. penanggulangan narkoba
C. pengiriman duta dan konsul
D. mendirikan pabrik bersama
Keberagaman Masyarakat dalam Bingkai Bhinneka - PPKn Bab 4 SMP Kelas 9 › Lihat soal
Munculnya paham etnosentrisme harus dihindari sebagai dampak dari keberagaman masyarakat Indonesia. Paham etnosentrime adalah ….
A. pandangan yang berpegang teguh pada hal- hal yang dibawa sejak kecil baik tradisi, adat istiadat, kepercayaan, maupun segala sesuatu yang ada di lingkungan pertamanya
B. paham yang menggambarkan rasa cinta dan kesetiaan yang berlebihan terhadap Tanah Air.
C. paham yang menganggap keyakinan lain itu salah
D. pandangan yang menganggap suku bangsa atau kelompok sendiri lebih unggul dibandingkan suku yang lainnya
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UH PPKn Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 5
- PAS Matematika Semester 1 Ganjil SMA Kelas 12
- Potensi Sumber Daya Alam Indonesia - IPS SMP Kelas 8
- Tema 5 Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- PAT Penjas PJOK SD Kelas 4
- Biografi - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Dinamika Persatuan dan Kesatuan Bangsa - PPKn SMA Kelas 12
- UH TIK SD Kelas 5
- Nabi Ilyas dan Nabi Ilyasa - PAI SD Kelas 5
- Fiqih MI Kelas 4
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.